Tempat Tempat Bersejarah

Beberapa tempat bersejarah yang ada di kota bantaeng yang menjadi warisan leluhur para pendahulu yang pernah berjuang untuk menjadikan bantaeng seperti saat ini, dimana bantaeng di kenal sebagai salah satu kabupaten yang memiliki sejarah budaya maupun adat istiadat yang begitu melekat di masyarakat.
Ada beberapa peninggalan maupun tempat bersejarah di kabupaten bantaeng diantaranya :

1. RUMAH ADAT BALLA LOMPOA
 
    Dimana rumah adat ini di bangun oleh raja Bantaeng yang ke-2 Massaniga Maratuang pada abab ke-13 pada zaman kejayaan kerajaan Bantaeng, rumah ini berfungsi seagai istana raja. Mulai raja ke-2 Massaniga Marataung sampe raja ke-32 Karaeng Pawilloi.
Disamping itu rumah ini dijadikan sebagai tempat bersidang Bate Sampuloanrua (Adat Dua Belas). adat dua belas antara lain Jannang Bissapole, Jannang Mappilawing, Jannnang Tanga-Tanga, Jannang Bungloe, Jannang Mamampang, Jannang Katapang, Jannang Morowa, Jannang Ti'no, Jannang Tabaringan, Jannang Karunrung dan Dua Jannang lainnya.

2. RUMAH ADAT BALLA BASSIA



3. RUMAH ADAT BALLA TUJUA


Balla Tujua artinya ada 7 buah rumah yang mana 7 rumah ini terletak di perkampuangan Tua Onto dilereng gunung Lompobattang didesa onto kec bantaeng sekitar 12 km sebelah utara Ibukota Bantaeng. Balla Tujua merupakan salah satu situs budaya  perkampungan yang menempati areal pertanahan masyarakat yang luasnya sekitar 5 hektar

0 komentar:

Posting Komentar

 

Butta Toa © 2011 Design by Best Blogger Templates | Sponsored by HD Wallpapers